Langkah Menyusun Buku secara Sistematis
Resume ke - 15
Gelombang ke - 28
Tema Langkah Menyusun Buku secara Sistematis
Narasumber Yulius Roma Patandean,S.Pd.
Tahap demi tahap telah kita lewati
Langkah demi langkah
Susunlah buku secara sitematis
Cobalah
Lakukanlah
Budayakan
Konsiten
Sesuatu yang dibuat secara terencana dengan baik,insyaAlloh hasilnya akan baik juga.Begitu juga ketika kepenulisan sebuah buku sesuai dengan kaidah dan tersusun dengan rapi tentu akan menjadikan sipembaca merasa enak.Mari kita belajar bersama Bp. Yulius Patandean ,S.Pd.yang akan memberikan materi tentang Langkah Menyusun Buku secara Sistematis
Beliau merupakan penulis dan editor profesional dengan menyandang gelar kelulusan ujian sertifikasi lewat skema Sertifikasi Penulisan Buku Non Fiksi.
Menulis merupakan hal yang unik bagi seseorang yang memang belum terbiasa menulis.Pada awal- awal tentu sesorang terkadang bingung mau memulai dari mana,apa yang akan ditulisnya.Namun tatkala seseorang sudah terbiasa menulis,maka dia akan merasa ketagihan apabila belum menulis.Ibarat sebuah makanan ketika enak dikunyah maka kita akan merasa lagi dan lagi .Menulis harus dibiasakan seperti mantra om JAY.Menulislah setiap hari buktikan apa yang terjadi.Sebenarnya apapun bisa dijadikan sebagai bahan tulisan,apa yang kita rasakan ,kita lihat, kita alami,atau kita dengar.
Bagaimana cara pengeditan sebuah naskah agar bisa tersusun secara rapi?
Sebenarnya ada ZOTERO dan MANDELEY yang biasa digunakan para mahasiswa dan akademisi.
bisa juga
menggunakan Ms WORD
CONTOH
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
PRAKATA
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR
BAB I
BAB II
BAB III
BAB IV
INDEK
DAFTAR PUSTAKA
TENTANG PENULIS
*Pada tulisan kata pengantar diblock klik heading 1,rata tengah
*Daftar isi diblock klik heading satu rata tengah
Pada BAB I Klik heading 1
Pada sub BAB Diblock dan klik heading 2
DAFTAR ISI
Kursor taruh di bawah tulisan daftar isi ,klik referensis,buka table konten maka otomatis tulisan untuk daftar isi bisa muncul.
*Tiap tulisan dijadikan 1 halaman
Tips pengeditan naskah (CLBK)
- Cobalah
Sebelum kita mencoba mungkin ada hal suatu keraguan,namun jika kita ada keinginan maka pasti bisa.Bisa karena biasa dan mau mencoba.Dengan mencoba makaakan muncul rasa penasaran untuk menjalaninya.Mungkin awalnya gagal namun yakinlah lambatlaun pasti berhasil.
2. Lakukanlah.
Sebaiknya ketika kita sudah mencoba lalu lakukan segera. Praktekkan sekaligus ,melakukan proses untuk membuat tulisan ,susun dan terbitkan.
3. Budayakan
Setelah kita terbiasa menulis maka budayakanlah untuk menulis menuju proses karya.
4. Konsisten
Ketika kita sudah sering menulis maka konsistenlah untuk bisa menulis.Luangkan waktu untuk berkarya.Jaga mood kita untuk bisa konsisten.
Comments
Post a Comment